You must have JavaScript enabled in order to use this theme. Please enable JavaScript and then reload this page in order to continue.
Loading...
Logo Desa Petang
Desa Petang

Kec. Petang, Kab. Badung, Provinsi Bali

Grand Opening Sistem Informasi Desa (SID) Menuju Desa Digital

DEWA GEDE USADI 20 Februari 2023 Dibaca 203 Kali
Grand Opening Sistem Informasi Desa (SID) Menuju Desa Digital

PETANG (20/02/2023)- Terkait dengan pelaksanaan Grand Opening Sistem Informasi Desa (SID) menuju Desa Digital, tim dari STIKOM Bali menjelaskan tentang aplikasi yang akan dijalankan di pemerintahan Desa Petang menuju Desa Digital.

Berkenaan hal tersebut, Sekdes Petang I Wayan Sudarma dengan membuka langsung acara yang dilaksanakan pada hari Senin, (20/02/2023) yang bertempat di Ruang Rapat Surya Gosana Kantor Desa Petang.

program untuk menjadikan desa sebagai wilayah pembangunan yang memberdayakan masyarakat dengan sarana teknologi informasi. Sistem yang digunakan untuk mengelola informasi dan data terkait

pemerintahan desa. Tujuan dari SID adalah untuk membantu pengelolaan administrasi desa, meningkatkan transparansi, dan mempercepat akses informasi bagi masyarakat. Sistem yang digunakan untuk mengelola informasi dan data terkait pemerintahan desa.

Tujuan dari SID adalah untuk membantu pengelolaan administrasidesa, meningkatkan transparansi, dan mempercepat akses informasi bagi masyarakat.

Komponen penting SID:

  • Pendataan
  • Pengelolaan Keuangan
  • Pelayanan Publik
  • Infrastruktur
  • Pelaporan

Implementasi SID dapat membantu pemerintah desa dalam mengelola administrasi dengan lebih efisien dan terintegrasi, sehingga dapat meningkatkan kualitas pelayanan dan kesejahteraan masyarakat di desa.