
PETANG (30/06/2022) - Dalam rangka Pendataan dan Pemutakhiran Administrasi yang dilaksanakan oleh Dinas Sosial Kabupaten Badung kepada Veteran Pejuang Kemerdekaan RI, Pemerintah Desa Petang melaksanakan kegiatan Pendataan dan Pemutakhiran Administrasi Veteran yang dilaksanakan di Ruang Rapat Surya Gosana Kantor Desa Petang pada hari Kamis, (30/06/2022).
Pada kegiatan ini turut hadir dari Dinas Sosial Kabupaten Badung, Perangkat Kasi Kesejahteraan Masyarakat Desa Petang dan Veteran yang berada di Desa Petang