
Selasa, 11 Januari 2022.
Kami Pemerintahan Desa Petang mengikuti rapat kordinasi terkait tentang kerjasama dengan STIKOM Bali.Undangan rapat ini disampaikan langsung oleh Kasi Sosial Camat Petang kepada Sekretaris Desa Petang yg dilaksanakan di kantor Camat Petang.
Terkait dengan sistem-sistem yg ada STIKOM Bali menyampaikan berapa hal yg mengenai data pelayanan public.Data-data yg akan disampaikan oleh STIKOM Bali yaitu seperti data Kependudukan dan data open SID yg baru, yg menghadiri undangan rapat tersebut yaitu Staf Pelayanan Public kami dan akan mengikuti kegiatan pelatihan yg diberikan oleh STIKOM Bali.
STIKOM Bali langsung berkunjung dan mengecek data-data atau sistem yg mengenai Staf Pelayanan Public.Kami Pemerintahan Desa Petang berterimakasi kepada STIKOM Bali sudah memberikan pemaparan-pemaparan terkait dengan sistem Pelayanan Public.