
Sabtu, 13 Novenber 2021 .Perbekel Desa Petang menghadirkan BPD Desa Sumberejo, Kec.Batu, Kota Batu Malang yg bertempat di Desa Petang dalam rangka Study Banding.Dalam kegiatan ini dihadiri oleh Perbekel Desa Petang, BPD Desa Sumberejo, BPD Desa Petang, Pokdarwis Tedung Sari Desa Petang beserta perangkat desa lainnya.Di kegiatan Study Banding ini kami mempromosikan Desa Wisata yg ada di desa petang yaitu Happines Jungle, Twin Waterfall Lipah, Kembengan Sari dan beserta Desa Wisata yg lainnya.Dan di kegiatan ini Perbekel Desa Petang menunjukan profil Desa Petang kepada BPD Desa Sumberejo.